Pantai Remen Tuban Harga Tiket Masuk

Pantai remen yang terletak di wilaya tuban, jawa timur yang akhir akhir menjadi terkenal dan kerap banyak dikunjungi oleh banyak wisatawan, mulai dari warga sekitar tuban yang berbondong bondong datang lokasi pantai ramen untuk melihat keindahan pantai yang menjadi andalan liburan keluarga warga jawa timur.

Pantai Remen Tuban : Harga tiket, Lokasi dan Fasilitas

Untuk kondisi pantai tuban ini ternyata sangat bersih dan penuh dengan hamparan pasir putih yang begitu luas serta pohon cemara dan laut dengan ombak begitu besar dan warna air laut yang biru terasa mata di manjakan oleh pantai ramen tuban dengan panoramanya.

Dimana Lokasi Pantai Remen?

Pantai dengan segala keindahan yang ada di tuban, jawa timur ini berlokasi di desa Remen, Kecamatan. Jenu, Kabupaten Tuban, Jawa Timur dengan kode pos 62352

Jika ingin menggunakan kendaraan mobil maka jarak yang akan di tempuh dari pusat kota tuban kurang lebih 19,5 Km dengan waktu kurang lebih 30 menit dan jika kalian ingin menggunakan kendaraan bermotor waktu jarak tempuh untuk sampai lokasi pantai remen kurang lebih 20 menit saja.

Berapa harga tiket masuk Pantai remen terbaru 2022-2023 ?

Pantai Remen Tuban : Harga tiket, Lokasi dan Fasilitas

Untuk terbaru pantai remen pada tahun 2022-2023 ini ternyata sungguh sangat terjangkau dan terbilang sangat murah bagi pengunjung bagaimana tidak ? kalian hanya perlu membayar parkir kendaraan saja seperti motor dikenakan tarif harga Rp. 10.000 dan untuk mobil Rp. 25.000 harga tersebut sudah termasuk tiket masuk dan biaya parkir.

Namun jika pengunjung membawa rombongan dengan menggunakan transportasi bus untuk bus mini dikenakan tarif harga parkir Rp. 25.000 dan untuk kendaraan bus besar Rp. 50.000 harga parkir sudah termasuk tiket masuk yaa..

Faslitas yang ada di Pantai remen

Terdapat banyak fasilitas umum yang lengkap di pantai ini, antara lain :

  • Toilet
  • Kamar mandi
  • Warung / kuliner
  • Tempat parkir kendaraan
  • Gazebo

Harga makanan dan kuliner Pantai remen

Untuk harga di sekitar pantai ini termasuk terjangkau dan murah bagaimana tidak?? untuk berat seperti pecel lele hanya Rp. 10.000 dan ringan lainnya seperti somay Rp. 1.000  dan minumanan seperti kelapa mudah hanya Rp. 8.000 saja, jadi kamu tidak perlu khawatir kantong bengkak untuk berwisata di pantai remen karena jajan disini termasuk murah dan enak.

Pantai Remen Tuban : Harga tiket, Lokasi dan Fasilitas

Tips mengunjungi Tempat wisata Pantai Remen

Ada beberapa tips untuk kamu para treveler pecinta pantai yang wajib kamu lakukan, yuk simak !

1. Mencari Informasi dan tempat tujuan

Sebaiknya mencari info terlebih dahulu tentang pantai tujuan kita, bagaimana kondisi akses menuju pantai lokasi tersebut, apakah tersedia penginapan atau hotel di sekitar pantai, apakah ada yang menjual dan dan serta info lainnya yang berguna bagi kita sebelum mengunjungi pantai tujuan kita.

2. Jangan pergi sendiri

Menikmati keindahan alam seperti pantai sangat menyenangkan bila kita bersama teman, keluarga dan kerabat, dengan bersama sama kita bisa menikmati keindahan pantai, muali dari berjemur dan bermain main air, wujudkan suasana kebersamaan yang menyenangkan.

3. Berbilaslah segera setelah bermain air laut

Setelah kita puas bersenang senang bermain air serta berenang, ada baiknya kita segera mandi atau berbilas, karena air laut banyak mengandung garam yang bisa menyebabkan alergi pada kulit bagi yang belum terbiasa.

Jangan berlama lama dengan pakaian yang basah setelah bermain air di pantai karena kandungan garamnya akan membuat kulit kita lebih kering. Sebaiknya segera lah untuk berbilas di kamar mandi yang telah disediakan oleh pengelola pantai.

Penutup

NOTE: Jika ada informasi atau kesalahan kata pada artikel diatas yang kami buat mohon untuk berkomentar dibawah. Berikan kritik dan saran untuk kami.. Terimakasih..