Tempat nongkorng Jakarta Pusat – Ngomong Ngomong soal tempat nongkrong di Jakarta pusat, ada beberapa tempat yang asik dan nyaman di sekitar jakarta pusat mulai dari tempat ngopi ataupun coffe shop, tempat makan enak dan tempat asik lainnya.
Jika kalian sedang berwisata di pusat kota jakarta dengan suasana jalan yang begitu semrawut dan lalu lintas yang sangat padat, untuk mencari tempat santai menikmati kopi bersama teman atau pasangan sekalipun sangat mudah di temukan.
Selain itu, disini kita akan membahas beberapa tempat yang asik untuk nongkrong di jakarta pusat mulai dari harga makanan dan minuman serta akses jalan menuju lokasi secara singkat dan jelas,.
Cafe merupakan tempat yang sangat populer di Jakarta Pusat untuk nongkrong bersama teman atau keluarga. Di daerah ini terdapat berbagai macam cafe yang menawarkan suasana dan menu yang berbeda-beda. Berikut ini adalah beberapa cafe yang bisa menjadi pilihan tempat nongkrong di Jakarta Pusat.
Baca juga:
- Cafe Tempat Nongkrong di Jakarta Selatan
- Cafe Tempat Nongkrong di Jakarta Utara
- Cafe Hits di Bogor untuk tempat nongkrong
Rekomendasi Tempat Nongkrong Jakarta Utara Terhits 2023
Berikut tempat nongkrong di jakarta pusat yang hits dan terkenal dari para instagramable di pusat ibu kota indonesia, Yuk simak:
1. Anomali Coffee Menteng
- Alamat: Jl. Teuku Cik Ditiro No.52, Menteng, Kec. Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10310
- Harga Makanan & Minuman: Rp. 30.000- Rp. 505.000
- Telepon: (021) 3106370
- Jam buka: Senin-minggu 07:00-23:00 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Cafe Anomali Coffee Menteng merupakan salah satu cafe shop atau tempa ngopi sekaligus banyak macam makanan roti dan cake yang hits di daerah Menteng, jakarta pusat..
Cafe yang sekaligus menjadi tempat nongkrong warga jakarta pusat ini mempunyai suasana tempat yang sangat asik untuk ngopi bareng bersama temen dan berdiskusi dengan rekan bisinis. tempat makanannya cukup luas, kursi juga nyaman, kopi dan snacknya juga lengkap dan nikmat. Akses jalan sangat mudah dan untuk toilet juga bersih.
2. Giyanti Coffee Roastery
- Alamat: Jl. Surabaya No.20, RT.15/RW.5, Menteng, Kec. Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10310
- Harga Makanan: Rp. 30.000- Rp. 375.000
- Telepon: (021) 31923698
- Jam buka: Senin-minggu 09:00-17:30 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Giyanti Coffee Roastery merupakan salah satu tempat cafe untuk nongkrong bersama teman yang masih berada di daerah Menteng Jakarta pusat ini ternyata sangat unik dengan desain interior instagenic dan cocok untuk para instagramable. Terdapat 3 ruangan yang bisa kamu gunakan, Indoor dengan ruangan ber AC (No Smoking), Ruang outdoor untuk mencari udara segar, lalu ruang indoor dan bisa kamu gunakan untuk merokok.
3. Bakoel Koffie
- Alamat: Jl. Cikini Raya No.25, RW.1, Cikini, Kec. Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10330
- Harga Makanan: Rp. 30.000- Rp. 75.000
- Telepon: (021) 31936608
- Jam buka: Senin-minggu 09:00-00:30 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Bakoel Koffie merupakan tempat nongkrong di daerah cikini, menteng, Jakarta pusat. Tempatnya sangat cozy atau nyaman. Kebersihan cafe disini cukup terjaga. Harga relatif sangat terjangkau tergantung jenis pesanan dan minuman yang dipesan.
Akses jalan menuju lokasi cukup mudah, lalu lintas sekitar cafe sangat ramai dan lancar. Namun jalan disini akan padat dan tersendat di waktu tertentu pada sore hari. Pelayanan ramah dan cepat penyajiannya. Cocok untuk tempat hangout di jakarta sambil menikmati pilihan menu makanan & minuman yang ditawarkan.
4. Warunk Upnormal Cempaka Putih
- Alamat: Jl. Cemp. Putih No.102b, RW.6, Cemp. Putih Tim., Kec. Cemp. Putih, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10510
- Harga Makanan: Rp. 30.000- Rp. 75.000
- Telepon: 0817-4976-565
- Jam buka: Senin-minggu 09:00-00:30 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Warunk Upnormal Cempaka Putih Lokasinya berada tepat di jalan raya cempaka putih, di seberang Bakso Boedjangan. Tempat dan suasana cozy banget untuk tempat nongkrong, rapat kerja, maupun belajar bersama.
Menu Makanan disini semua lengkap mulai dari kuliner indonesia sampai dengan menu makanan wasterm, di Warunk Upnormal Cempaka Putih tersedia toilet dan musola di lantai 2 tempatnya sangat bersih disediakan alat ibadah untuk para pria dan wanita.
5. Starbucks Thamrin Jakarta
- Alamat: Skyline Building, Jl. M.H. Thamrin No.9, RW.1, Kb. Sirih, Kec. Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10230
- Harga Makanan: Rp. 30.000- Rp. 75.000
- Telepon: (021) 39833377
- Jam buka: 24 jam
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Siapa yang tidak kenal dengan coffe shop Starbucks, namun Starbucks di daerah thamrin jakarta pusat ini ternyata ada yang beda dari Starbucks lainnya di Indonesia yakni dari penataan ruang serta desain interior yang sangat instagenic banget.
Akses jalan menuju lokasi sangat mudah dan untuk harga makanan relatif tergantung dari pesanan saja.
6. Djournal Coffee
- Alamat: Grand Indonesia West Mall Ground Floor Lobby Pandawa, Jl M.H Thamrin No 1, Kebon Melati, Kb. Melati, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10310
- Harga Makanan dan Minuman: Rp. 30.000- Rp. 75.000
- Telepon: (021) 23581835
- Jam buka: Buka setiap hari 07:00-00:00 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Djournal Coffee berlokasi di Grand Indonesia West Mall Ground Floor Lobby Pandawa di daerah thamrin, Jakarta pusat yang snagat dekat dengan starbuck, Suasana tempat Djournal Coffee sangat warm dan cozy banget untuk para instagramable, harga makanan di cafe shop ini rata 40ribu-60ribuan saja.
7. Kedai Tjikini
- Alamat: Jl. Cikini Raya No.17, Cikini, Kec. Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10330
- Harga Makanan: Rp. 30.000- Rp. 75.000
- Telepon: (021) 31935521
- Jam buka: Buka setiap hari 07:00-00:00 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Kedai Tjikiniberlokasi di daerah thamrin, Jakarta pusat ini tempatnya tidak terlalu besar, Namun sangat nyaman untuk desain interior sendiri bertemakan rumah lawas seperti rumah tua. Tempat ini Mengingatkan kita pada rumah orang tua dirumah jika kalian sedang merantau di jakarta.
Makanannya disini cukup enak, mulai dari nasi goreng dan makanan indonesia lainnya, untuk kopi tidak usah di ragukan lagi, harga makanan dan minuman sangat terjangkau mulai dari 30ribuan-75ribuan, sesuai yang dipesan saja.
8. Goedkoop
- Alamat: Jl. Bendungan Hilir No.62, RW.1, Bend. Hilir, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10210
- Harga Makanan: Rp. 30.000- Rp. 75.000
- Telepon: (021) 31935521
- Jam buka: Buka setiap hari 07:00-22:00 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Goedkoop merupakan salah tempat nongkrong di jakarta pusat yang berada di daerah Tanah abang ini memiliki nuansa tema Belanda, Mulai dari menu makanan berbahasa belanda tapi ada bahasa inggrisnya dibawah menu, area tempat tidak terlalu besar sangat simple.
Akses jalan menuju lokasi sangat mudah karena terletak di pinggir jalan, dan untuk harga makanan dan minuman mulai dari 30ribuan-75ribuan.
9. Tjikini Lima Restaurant & Cafe
- Alamat: Jl. Bendunga Hilir No.62, RW.1, Bend. Hilir, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10210
- Harga Makanan: Rp. 30.000- Rp. 75.000
- Telepon: (021) 31935521
- Jam buka: Buka setiap hari 10:00-22:00 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Tjikini Lima Restaurant & Cafe merupakan tempat nongkrong yang terkenal dengan makanan yang enak enak, namun harga makanan disini cukup mahal dari harga tahu celetot saja 32ribu per porsinya, untuk minuma harganya yang paling murah 42ribuan..
Suasana tempatnya sangat nyaman dan sangat bersih, cocok untuk para instagramable di jakarta dan sekitarnya.
Namun untuk rasa makanan dan minuman tidak usah diragukan lagi, cukup enak dan mantap. Akses jalan menuju lokasi Tjikini Lima Restaurant & Cafe sangat mudah karena letaknya di pinggir jalan.
10. Paradigma Kafe & Restaurant
- Alamat: Jl. Pegangsaan Barat No.4, Menteng, Kec. Menteng, Jakarta, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10310
- Harga Makanan: Rp. 34.000- Rp. 175.000
- Telepon: (021) 29924491
- Jam buka: Buka setiap hari 11:00-00:00 WIB
- Lokasi Google Maps: Klik disini
Paradigma Kafe & Restaurant merupakan salah tempat cafe yang hits di jakarta karena tempatnya sangat unik dan luas, cocok untuk para instagramable yang ingin berfoto foto di sekitar cafe.
Harga makanan dan minuman cukup lumayan mahal, harga minuman mulai dari 34ribuan dan untuk harga makanan dari 45ribu-175ribuan, semua tergantung pesanan saja.
Akses jalan sangat mudah untuk sampai di Paradigma Kafe & Restaurant karena letaknya di pinggir jalan trotoar di daerah Menteng, Jakarta pusat.
Kesimpulan
Jakarta Pusat memiliki banyak pilihan cafe yang menawarkan suasana yang nyaman dan makanan dan minuman yang lezat untuk nongkrong bersama teman atau keluarga. Mulai dari Kedai Kopi Kulo yang menawarkan kopi berkualitas, Tanamera Coffee yang menyediakan berbagai macam kopi dari berbagai daerah di Indonesia, hingga Warung Kopi Purnama yang menyajikan kopi dan makanan ringan. Pilihan cafe tersebut dapat menjadi alternatif tempat nongkrong yang menarik di Jakarta Pusat.